-->

Kamis, 20 Februari 2014

‎Euro Versus USD Pasca Bisnis Survey

Market Flash - USD kmbali menguat dalam perdagangan.


Hal tersebut ditunjukkan dengan adanya kenaikan pada indikator fundamental ekonomi Flash Manufacturing PMI yang melemah 56.7 dari nilai periode sebelumnya yaitu 53.7. Perkembangan yang menggembirakan tersebut menunjukkan kinerja yang lebih baik dari estimasi sejumlah ekonom, yang memperkirakan akan turun ke angka 53.6. Dollar AS terpantau bergerak positif merespon perkembangan tersebut.

Money Changer, Bekerja di Money Changer, h

Euro tergelincir untuk hari ke-2 berturut-turut versus Dollar AS pasca sebuah survey bisnis menyoroti kerapuhan dan lambannya pemulihan ekonomi di blok mata uang itu. Laporan Markit menunjukkan PMI komposit bulan Februari merosot ke 52,7 setelah menyentuh level tertinggi 31-bulan di 52,9 pada bulan Januari. Selain meleset dari ekspektasi 53,1, angka itu juga mensinyalkan pertumbuhan kawasan yang akan melambat. Euro juga terbebani oleh data inflasi Perancis yang lebih lambat dari ekspektasi.

Previous
Next Post »